Administrasi, Organisasi, dan Manajemen merupakan istilah-istilah yang melekat pada aktivitas bisnis sehari-hari pada suatu organisasi atau perusahaan. Seluruh aktivitas bisnis yang dijalankan dalam suatu organisasi harus dikelola dengan baik dan benar melalui penerapan teori-teori ilmu administrasi, organisasi, dan manajemen, baik pada organisasi pemerintah, organisasi bisnis, maupun organisas…
Manajemen Sumber Daya Manusia (SDM) merupakan suatu pendekatan yang strategis terhadap keterampilan, motivasi, pengembangan dan manajemen pengorganisasian sumber daya. Manajemen SDM diciptakan untuk membentuk kultur perusahaan yang layak, dan memasukkan program-program yang menggambarkan dan mendukung nilai-nilai pokok dari perusahaan tersebut dan memastikan keberhasilannya. Buku ini membahas r…