Buku Manajemen Inovasi dan Kreativitas ini memuat konsep inovasi dan kreativitas, riset inovasi, inovasi masa kini, inovasi produk, design thinking, inovasi sosial, membangun mental yang inovatif dan lain sebagainya. Dalam penyusunan buku ini, penyusun berusaha agar dapat digunakan untuk mengembangkan keterampilan dalam memberikan ide dan inovasi bagi mahasiswa, bila nantinya mereka terjun ke d…
Pembahasan materi dalam buku Akuntansi Keuangan Menengah 1: Berbasis PSAK menggunakan referensi dari Standar Akuntansi Keuangan (SAK) yang efektif tahun 2018, 2019, dan 2020; serta buku Intermediate Accounting, IFRS edition, karangan Donald E. Kieso dkk. sebagai referensi pendamping. Selain menggunakan/mengadopsi dari referensi buku, beberapa bab dalam buku ini mengilustrasikan data-data keuang…
Akuntansi Keuangan Menengah 2, buku ini berisi materi lanjutan dari Akuntansi Keuangan Menengah 1. Pembahasan materi buku menggunakan referensi dari Standar Akuntansi Keuangan (SAK) efektif tahun 2018, 2019, dan 2020 serta Intermediate Accounting Edisi IFRS, karangan Kieso. E, Donald et al. Terkhusus Bab 22 Laporangan Keuangan Entitas Syariah, menggunakan referensi Standar Akuntansi Keuangan (S…
Pendidikan sebagai unit ekonomi atau unit bisnis lebih mengedepankan kebutuhan pasar, sehingga setiap peserta didik yang setelah menyelesaikan pendidikan mampu berkompetisi dalam memasuki dunia kerja. Demikian pula peserta didik yang akan melanjutkan ke jenjang pendidikan tertentu, tentu akan berhadapan dengan kompetisi yang semakin ketat mengingat keterbatasan daya serap lembaga pendidikan. …
Buku ini mencoba merangkum berbagai sumber referensi utama (textbooks) asing, sehingga para mahasiswa di Indonesia bisa memahami mendapatkan gambaran atau wawasan yang kurang lebih menyeluruh mengenai apa yang dinamakan”komunikasi antarpribadi” itu, yang relevan dengan masyarakat Indonesia dalam perspektif kultural, sosiologis, dan psikologis. Menyajikan, antara lain: definisi komunikasi an…
Komunikasi atau interaksi antar-individu, terutama dengan mitra bisnis yang memiliki latar belakang budaya yang berbeda menjadi begitu kompleks dan luas. Diperlukan pemahaman mendasar mengenai keterampilan dalam berkomunikasi dan ragam atau silang budaya. Globalisasi menyebabkan interaksi dan hubungan antar-manusia yang berbeda budaya menjadi tak terelakkan, terutama dalam dunia bisnis. Tak …
Buku yang berjudul Panduan Mudah Belajar Arduino Menggunakan Simulasi Proteus akan menuntun pembaca agar mudah memahami pemrograman mikrokontroler Arduino dengan pendekatan simulasi sehingga tidak memerlukan hardware Arduino. Oleh karenanya, ini bisa menjadi alternative belajar yang murah karena kita tidak perlu membeli papan Arduino dan komponen elektronika lainnya. Buku ini berisi panduan len…
Smart Living Cost merupakan aplikasi terobosan yang dapat membantu mengatasi masalah keuangan dengan melakukan pencatatan pemasukan dan pengeluaran serta menampilkannya dalam bentuk grafik sehingga pengguna dapat menganalisis alur dari keuangannya dan merancang rencana keuangan untuk masa depan. Aplikasi ini juga dapat memberikan rekomendasi menu makanan yang berada di sekitar pengguna sesuai k…
Pada bait kesekian. Diksi-diksi yang berbaris, kehilangan arah setelah koma yang berkepanjangan. Mereka baru menyadari, bahwa dirinya hanyalah potongan tanya utusan Penyair yang Agung. Yang saling mencari penjelasan, saling mengartikan maknanya sendiri. Kemudian tetap menjadi tanya, tetap mencari dan menemukan." Untuk yang ketakutan dan bersembunyi. Untuk yang dibedakan dan diasingkan…
Nabi sangat menghormati kebebasan beragama semua penduduk Madinah. Maka jika pada saat Revolusi Perancis 1789 dikenal 3 kredo, yakni kebebasan, persamaan dan persaudaraan. Maka Islam sudah sejak lama mengamalkan 3 kredo tersebut di periode Madinah. Bukan sekedar lip service belaka, melainkan benar-benar diwujudkan dalam kehidupan masyarakat secara konkret. Kita berharap bahwa umat Islam zaman s…
This book details a fairly traditional view of articulatory phonetics, and some related aspects of phonology. Our focus throughout is on English Phonetics, as English is the language of instruction, and the one with which all readers will therefore be familiar. Aspects of general phonetic theory are illustrated using examples from English, and supported by other languages where appropriate. We …
Perkembangan program studi Teknik Industri yang terus meningkat ternyata belum benar-benar didukung oleh penambahan literatur yang memadai. Didorong oleh keadaan tersebut, buku ajar Perancangan Tata Letak Pabrik ini disusun untuk dapat digunakan mahasiswa sebagai bahan dalam mengembangkan pemahaman tentang bidang ilmu tata letak pabrik pada program studi Teknik Industri. Buku ini terdiri dari d…
Persaingan bisnis di era pasar bebas memaksa pelaku bisnis untuk lebih cermat dalam menjalankan bisnisnya. Mulai dari aktivitas perencanaan sampai penyampaian produk (delivery order). Efektivitas, efesiensi, dan produktivitas menjadi kunci pokok keberhasilan. Buku pengantar teknik industri ini dirancang dan ditulis untuk beberapa tujuan. Tujuan pertama adalah untuk membantu mahasiswa yang sedan…
Proses manufaktur komposit dan pemahaman tentang mekanika komposit sampai saat ini masih menjadi hal baru dalam khazanah literasi dalam bahasa Indonesia. Padahal, komposit merupakan salah satu keilmuwan yang sangat penting dan dibutuhkan oleh banyak kalangan. Hal ini terbukti di mana komposit telah diaplikasikan dalam berbagai aspek, seperti industri pesawat terbang, otomotif, dan perlengkapan …
Buku Metrologi dalam Industri Manufaktur ini disusun untuk merangkum dan mendiskusikan ilmu metrologi dalam industri manufaktur. Penulis menyajikan beberapa topik yang relevan dengan kebutuhan dalam proses pengukuran dan inspeksi di industri manufaktur dan menyusunnya dalam serangkaian bab dalam buku ini. Penggunaan metrologi untuk kasus-kasus khusus yang tidak umum juga dijelaskan di buku ini.…
Substansi buku Pengantar Dasar Ilmu Manajemen ini merupakan pengantar yang ditulis berbasis sistem manajemen nasional dengan berfokus pada dimensi teoretis manajemen. Sasaran buku Pengantar Dasar Ilmu Manajemen ditujukan untuk para praktisi, mahasiswa, serta masyarakat pemerhati problematika manajemen di Indonesia. Ruang lingkup manajemen pada hakikatnya luas, seluas ruang lingkup dan penger…
Buku ini mencoba merangkum berbagai sumber referensi utama (textbooks) asing, sehingga para mahasiswa di Indonesia bisa memahami mendapatkan gambaran atau wawasan yang kurang lebih menyeluruh mengenai apa yang dinamakan”komunikasi antarpribadi” itu, yang relevan dengan masyarakat Indonesia dalam perspektif kultural, sosiologis, dan psikologis. Menyajikan, antara lain: definisi komunikasi an…
Lahirnya buku ini didorong oleh begitu langkanya buku rujukan utama atau referensi penting yang berkenaan dengan kajian media dan teknologi pembelajaran. Kebanyakan buku yang beredar merupakan buku terjemahan atau referensi lama yang tidak memperhatikan perkembangan kajian teknologi pembelajaran dari masa ke masa. Padahal, dinamika kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi (saintek) begitu cepat …
"Novel yang sangat inspiratif. Kebaikan pasti dibalas dengan kebaikan dan sebaliknya, keburukan, ditutup dengan apa pun, pasti akibatnya adalah keburukan. Novel ini memotivasi kita untuk terus berbuat kebaikan sekecil apapun." - Prof. dr. Veni Hadju, MSc., PhD., SpGK., Guru Besar Bidang Ilmu Gizi Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Hasanuddin dan Penulis Buku Memimpin Dengan Hati. "Di…
Transformasi digital pada media adalah keniscayaan. Tidak hanya media digital itu sendiri, tapi juga pada media tradisional (media cetak dan media penyiaran: radio dan televisi). Tanpa beradaptasi dengan teknologi, sebuah media akan kalah dan tenggelam dalam gelombang informasi. Bagaimanapun, digitalisasi telah mengubah cara produksi dan distribusi konten serta cara khalayak mengonsumsi media. …
Pancasila merupakan sebuah dasar negara Indonesia yang telah menjadi kesepakatan sejak adanya negara ini dan telah diimplementasikan bahkan sebelum berdirinya Indonesia. Pendidikan Pancasila sebenarnya telah diajarkan sejak dini hingga perguruan tinggi. Saat ini agar generasi muda dapat mengembangkan diri dan mewujudkan cita-cita sesuai dengan kaidah Pancasila yang sudah ada. Selain itu, Pancas…
“Periklanan adalah industri yang tak pernah berhenti dengan terobosan-terobosan baru. Suatu hal yang tak dapat dihindari karena hal yang paling mendasar dalam periklanan adalah masalah kreativitas; dan esensi dari kreativitas adalah originality dan uniqueness, sesuatu yang segar dan baru. Buku ini mencoba memberi dasar pengetahuan dan pemahaman awal kepada para mahasiswa Program Studi Ilmu K…