Tidak dapat dipungkiri bahwa peranan Sumber Daya Manusia (SDM) saat ini telah terbukti sangat vital dalam pertumbuhan organisasi. Sejak awal abad ke-20, SDM telah diposisikan menjadi yang terutama, bahkan sudah ditetapkan sebagai “human capital” dimana manusia dipandang sebagai faktor yang dapat menghasilkan modal. Artinya, SDM yang berkualitas dapat menyusun business plan dengan baik sehin…
Tidak dapat dipungkiri bahwa peranan Sumber Daya Manusia (SDM) saat ini telah terbukti sangat vital dalam pertumbuhan organisasi. Sejak awal abad ke-20, SDM telah diposisikan menjadi yang terutama, bahkan sudah ditetapkan sebagai "human capital" dimana manusia dipandang sebagai faktor yang dapat menghasilkan modal. Artinya, SDM yang berkualitas dapat menyajikan investor untuk membiayai proyek y…
Pada hakikatnya suatu organisasi didirikan untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan. Motor utama yang akan menjadi garda terdepan untuk pencapaian tujuan adalah Pegawai. Oleh karenanya kinerja pegawai haruslah dikelola dengan baik, sebab kinerja pegawai akan berkontribusi terbesar untuk mencapai kinerja organsiasi. Ketika pegawai direkrut sudah tentu diberikan tanggung jawab pekerjaan yang h…