Text
Strategi Dan Program Pemasaran
Buku ini mengupas berbagai proses, analisis, strategi, dan program pemasaran. Fokus utama buku ini dititikberatkan pada pembahasan mengenai perancangan strategi pemasaran yang diikuti dengan penyusunan program pemasaran yang lebih spesifik.
Materi-materi pembahasan disusun secara sistematis, meliputi:
Pemasaran dan orientais pasar
Perencanaan pemasanan korporat
Analisis pasar dan pengukuran pasar
Segmenting
Targeting dan positioning
Analisis profitablitas dan produktivitas
Strategi pemasaran (primary demand marketing strategy)
Program pengembangan produk
Program penetapan harga
Program komunikasi pemasaran
Program penjualan dna distribusi
Buku ini juga menyediakan soal-soal latihan untuk melatih pemahaman terhadap konsep-konsep yang telah dikupas sebelumnya.
Buku ini sangat bermanfaat bagi para mahasiswa, dosen, praktisi, maupun siapa saja yang berminat dalam bidang pemasaran.
Tidak tersedia versi lain