Text
Harry Potter, Jokowi dan Kita (Renungan jalanan 17)
Harry Potter adalah fiksi. Tetapi jangan dikira tipe-tipe tokoh yang ditampilkan di dalamnya tidak terdapat dalam kehidupan nyata. Para penulis sejak zaman dahulu kala biasa mengolah berbagai tipe manusia dalam kenyataan sebagai bahan dasar tulisannya. Tokoh-tokoh di dalam cerita yang dibuatnya mencerminkan realita yang sesungguhnya.
Bandingkan Mahabarata dan Harry Potter dengan sejarah Ken Arok, Pemerintahan Soekarno, Soeharto, B.J. Habibie, Abdurahman Wahid, Megawati, Susilo Bambang Yudhoyono, dan realitas Pemerintahan Jokowi sekarang ini. Jangan heran jika terdapat sejumlah kesejajaran perilaku tokoh-tokoh antara fiksi, sejarah, dan realitas.
Tidak tersedia versi lain