Text
Tips Coding Interfacing Port USB And Port Serial Menggunakan VB
Dewasa ini port serial dan port pararel pada komputer sudah banyak yang tidak terpasang lagi, terutama pada laptop dan netbook, sebagi gantinya terpasang beberapa port USB. Penggunaan port USB sangat popular karena kemudahan yang ditawarkan kagi end User, terutama system Plug and Play-nya yang membolehkan kita memasang perangkat USB dan mencabutnya kembali tanpa harus me- Restart komputer.
Dalam buku ini disertakan referensi referensi yang manunjang untuk maksud pemrograman diatas yang meliputi karakteristik dan cara pengaksesan port USB dan port serial komputer itu sendiri maupun piranti elektroniknya seperti konstruksi dan cara kerja motor stepper, protocol komunikasi I2C, protocol komunikas SPI, anatomifile format Heksa, tata cara pemrograman serial EEPROM dan mikrokontroloer, konversi ADC serta pembacaan sensor-sensor digital.
Tidak tersedia versi lain