Buku pertama penulis ini hadir untuk mendampingi para pembaca yang sedang belajar perpajakan. Buku ini terdiri dari lima belas bab yang membahas dari Ketentuan Umum Perpajakan, Pajak Penghasilan Umum, Pajak Penghasilan Pasal 21/26, Pasal 23, Pasal 26, Pasal 4 ayat 2, Pasal 22, Pasal 15, Pajak Penghasilan Orang Pribadi & Badan, Pajak Pertambahan Nilai & Penjualan Barang Mewah, Pajak Bumi & Bangu…
Buku ini merupakan buku yang dapat dijadikan literatur wajib pajak orang pribadi maupun wajib pajak badan, termasuk juga konsultan pajak, pebisnis, dan birokrat di bidang perpajakan, maupun mahasiswa dan akademisi yang mempelajari bidang perpajakan, akuntansi, manajemen, hukum, maupun brevet pajak A/B/C. Khusus untuk ketentuan umum perpajakan, pendekatannya disajikan berbasis online sesuai perk…
Buku ini membahas tentang: 1. Pendahuluan 2. Asas-asas pemungutan pajak 3. Pembagian hukum pajak dan pembedaannya 4. Pembedaan pajak dan pembagiannya 5. Utang Pajak 6. Peradilan dalam hukum pajak 7. Penafsiran dalam hukum pajak 8. Tarif pajak 9. Penagihan pajak 10. Fungsi pajak yang bersifat mengatur 11. Hukum pajak internasional
Buku ini memberikan suatu pembahasan dan penjelasan materi perpajakan secara teori dan kasus yangterkait dengan dasar-dasar perpajakan, ketentuan umum dan tata cara perpajakan yang berlaku di Indonesia.Penyajian pembahasan pada buku ini terbagi menjadi beberapa bagian, yaitu: Dasar-Dasar Perpajakan;Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan di Indonesia; PPh Pasal 21;PPh Pasal 22; PPh Pasal 23; PP…
Buku Pajak Penghasilan Teori, Kasus Dan Praktik dapat anda dapatkan di toko buku Andi Publisher terdekat di kota anda, atau dibeli melalui website toko buku online kami Buku pajak penghasilan ini menawarkan cara yang praktis dan cepat untuk memahami cara menghitung, menyetor, dan melaporkan pajak penghasilan berdasarkan analisis yang cepat dan tepat berdasarkan peraturan terkini, sehingga mudah…
Pajak adalah kontribusi wajib kepada negara yang dikenakan pada individu dan badan usaha sesuai dengan hukum, tanpa imbalan langsung, untuk mendukung kesejahteraan rakyat. Pembayaran pajak bukan hanya kewajiban, melainkan hak bagi setiap warga negara untuk berpartisipasi dalam pembiayaan negara dan pembangunan nasional sesuai dengan sistem self-assessment Indonesia. Pemerintah terus memperba…
Buku ini merupakan penyempurnaan edisi tahun 2019 dan telah disesuaikan dengan Undang-Undang, Peraturan Pemerintah, Peraturan Menteri Keuangan, dan Peraturan Direktur Jenderal Pajak yang lebih baru. Buku ini membahas hal-hal yang penting untuk diketahui mengenai: Pengantar Perpajakan untu • Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan (KUP) • Penagihan Pajak dengan Surat Paksa • Pa…
Buku ini membahas mempersiapkan template formulir surat pembertihanuan tahunan pajak penghasilan wajib pajak orang pribadi (1770 S dan atau 1770 SS), petunjuk pengisian SPT Tahun PPh wajib pajak orang pribadi : lampiran I- (Formulir 1770 S - I), petunjuk pengisian SPT Tahun PPh wajib pajak orang pribadi : lampiran II- (Formulir 1770 S - II), petunjuk pengisian SPT Tahun PPh wajib pajak orang pr…
Sebagai wajib pajak, masyarakat seringkali bingung untuk menghitung pajaknya sendiri yang harus disetor ke negara dan tidak paham bagaimana cara mengisi formulir pelaporan pajak. Begitu banyak item yang memerlukan keterangan dan acuan lebih lanjut untuk mengisinya sesuai dengan keadaan yang terjadi pada si wajib pajak.Sebenarnya, perhitungan pajak penghasilan dan tata cara pengisiannya tidaklah…
Di tengah persaingan pasar yang semakin ketat dewasa ini, perusahaan-perusahaan berupaya keras untuk menjadi lebih kompetitif. Salah satu strateginya adalah dengan menjalankan manajemen perpajakan atau perencanaan perpajakan (tax planning). Dalam hal ini, wajib pajak badan usaha?atau pribadi?merencanakan serta mengendalikan hak dan kewajiban perpajakannya secara efektif dan efi sien agar dapat …
Isi buku: Memberi panduan disertai contoh-contoh dalam menghitung PPh Pasal 21 dan bagi mereka yang ingin mempelajari cara penghitungan PPh Pasal 21 terhadap berbagai macam penghasilan karyawan sesuai dengan peraturan yang berlaku mulai 1 Januari 2009; Membahas perhitungan PPh Pasal 21 yang pajaknya ditanggung perusahaan sepenuhnya dengan menggunakan Rumus Gross-Up; Membahas mengenai PPh Pasal …
"Pajak turut menjadi salah satu penopang pembangunan negara. Fakta tersebut secara tidak langsung mengharapkan terjadinya peningkatan pendapatan dari aspek perpajakan. Buku Pengantar PPh dan PPh Pasal 21 Lengkap dengan Undang-Undang membahas berbagai aspek terkait masalah perpajakan, seperti Subjek Pajak, Objek Pajak, Bukan Objek Pajak, Penghasilan Netto, Penghasilan Kena Pajak, Pelunasan PPh, …
Perpajakan: Teori dan Kasus Edisi 11 Buku 1 ini merupakan salah satu buku terpopuler yang membahas perpajakan dengan pendekatan praktis. Buku ini dilengkapi dengan kasus dalam berbagai kegiatan perpajakan. Buku yang telah mencapai edisi sebelas ini dimaksudkan untuk melengkapi kebutuhan literatur perpajakan. Setiap bab dalam buku ini disertai kasus dan pembahasannya, dengan didahului teori yang…
"Pajak turut menjadi salah satu penopang pembangunan negara. Fakta tersebut secara tidak langsung mengharapkan terjadinya peningkatan pendapatan dari aspek perpajakan. Buku Pengantar PPh dan PPh Pasal 21 Lengkap dengan Undang-Undang membahas berbagai aspek terkait masalah perpajakan, seperti Subjek Pajak, Objek Pajak, Bukan Objek Pajak, Penghasilan Netto, Penghasilan Kena Pajak, Pelunasan PPh, …
Perpajakan memiliki keterkaitan dengan akuntansi keuangan. Hal ini disebabkan akuntabilitas penghitungan dan pelaporan pajak dalam Surat Pemberitahuan (SPT) sangat memerlukan keterandalan data, catatan dan laporan akuntansi keuangan. Akuntansi pajak merupakan bagian dari akuntansi keuangan yang menekankan pada penyusunan Surat Pemberitahuan (SPT) dan pertimbangan konsekuensi perpajakan terhadap…
Buku ini membahas konsekuensi penerapan UU No 36 tahun 2008 tentang Perubahan keempat atas UU No 7 Tahun 1983 tentang pajak penghasilan. Pembahasan dilakukan dengan menggunakan perspektif IFRS sebagai standar akuntansi keuangan yang digunakan di Indonesia pada masa yangakan datang.