Selamat datang di buku Pengantar Akuntansi 1—Adaptasi Indonesia Edisi 4. Buku ini diadaptasi dari buku teks terkemuka, Accounting 26th edition oleh Warren, Reeve, dan Duchac. Dengan mengadaptasi ke dalam konteks Indonesia, buku ini akan memberikan pengalaman belajar akuntansi yang mengesankan karena disertai dengan pembelajaran tentang lingkungan bisnis di Indonesia. Fitur Utama • Cerit…
Akuntansi berkembang sejalan dengan perkembangan masyarakat. Sejarah perkembangan pemikiran akuntansi (accounting thought) dibagi dalam tiga periode: tahun 4000 SM – 1300 M, tahun 1300 – 1850 M, dan tahun 1850 M sampai sekarang. Masing-masing periode memberi kontribusi yang berarti bagi ilmu akuntansi. Pada periode terakhir banyak sekali perkembangan pemikiran akuntansi yang bukan lagi seka…
Buku Akuntansi Pajak Edisi ke-7 telah diperbarui materinya. Pembaruannya mencantumkan ketentuan PSAK 73 tentang Sewa dan beberapa pembaruan aturan terutama tentang Kebijakan Pemeriksaan, serta beberapa soal yang memerlukan penyesuaian. Dengan selalu dilakukannya pembaruan materi buku, harapannya buku ini menjadi sumber informasi dan bahan pembelajaran kalangan pebisnis dan akademisi yang layak …
Buku ini memberikan penjelasan terkait dengan konsep akuntansi sebagai sistem informasi, pengembangan dan pemanfaatan teknologi informasi dalam pengembangan akuntansi. Pengembangan dan pemanfaatan teknologi informasi disajikan secara proporsional sebagai alat penataan aliran informasi yang mendukung dari pemahaman serta penerapan dari sistem informasi akuntansi. Penyajian buku ini terbagi menj…
Akuntansi merupakan kegiatan mencatat, menggolongkan, dan melaporkan transaksi keuangan dengan tujuan memberikan informasi keuangan kepada pihak-pihak yang berkepentingan. Sementara itu, akuntansi biaya merupakan kegiatan produksi entitas hingga penjualan produk atau penyerahan jasa. Informasi mengenai biaya dapat digunakan untuk berbagai kepentingan atau tujuan. Dengan demikian, diperlukan pen…
Buku ini sangat berguna bagi calon akuntan karena buku ini memuat berbagai tata cara penggunaan akuntansi yang dilengkapi contoh-contoh yang sangat membantu dan memudahkan para pembaca dalam belajar. Akuntansi biaya sendiri didefinisikan sebagai bagian dari akuntansi manajemen, karena dalam akuntansi biaya mempelajari bagaimana mengendalikan biaya yang terjadi pada perusahaan yang pada akhirnya…
Akuntansi Keuangan MenengahVolume 2, Edisi IFRS, memberikan alat yang dibutuhkan untuk memahami apa itu IFRS dan bagaimana penerapannya dalam praktik. IFRS mencoba untuk memberikan pendekatan berbasis prinsip untuk pengembangan standar pelaporan keuangan. Meskipun IFRS telah mendapat pengakuan luas, tidak semua negara menerapkannya. Misalnya, perusahaan AS masih mengikuti prinsip akuntansi yang…
Buku ini sebagai bahan referensi bagi para mahasiswa yang ada di program studi akuntansi, khususnya yang sedang mengambil mata kuliah Akuntansi Keuangan Menengah. Buku ini juga dapat digunakan sebagai acuan praktik bagi para eksekutif akuntansi yang terlibat dalam proses pelaporan keuangan. Pembahasan yang ada dalam buku ini disajikan dengan menggunakan bahasa yang sangat sederhana dan mudah…
Buku ini memaparkan seluk-beluk pencatatan akuntansi bank yang dapat digunakan untuk memahami peristiwa atau transaksi keuangan yang terjadi di bank dalam valuta rupiah. Pokok-pokok bahasannya antara lain: Prinsip dasar akuntansi bank dengan contoh persamaan dasar akuntansi sebagai dasar pemahaman akuntansi dan laporan keuangan bank; Akuntansi pada sisi kewajiban dan ekuitas bank; Akuntansi pad…
Buku Akuntansi Manajemen edisi 2 ini memperkenalkan para mahasiswa pada dasar-dasar Akuntansi Manajemen. Walaupun di asumsikan bahwa para mahasiswa telah diperkenalkan dengan dasar-dasar akuntansi keuangan, pengetahuan yang luas tentang akuntansi keuangan di sini tidaklah dibutuhkan. Penekanan kami adalah pada penggunaan informasi akuntansi. Jadi, teks ini seharusnya bernilai bagi para pembelaj…
Sejak otonomi perguruan tinggi, diharapkan perlunya kemandirian lembaga pendidikan tinggi untuk mengelola sendiri, namun tidak menyimpang dari peraturan yang ada. Mengingat setiap perguruan tinggi memiliki kekhasan sesuai dengan visi, misi dan tujuan perguruan tinggi, hampir setiap saat memikirkan serta mengimplementasikan kekhasan tersebut. Untuk memandu implementasi tersebut diperlukan suatu …
Laporan keuangan berkembang menjadi suatu kebutuhan internal perusahaan terlebih eksternal perusahaan. Untuk itu pelaporan keuangan harus akuntabel sesuai dengan standar. Berdasarkan kebutuhan diatas maka buku ini disajikan degan langkah-langkah yang mudah dipahami disesuaikan dengan SAK atau IFRS. Buku ini membahas beberapa konsentrasi yang berbeda dengan buku yg ada beredar yaitu pencatata…
Pada buku Akuntansi Biaya ini memberikan penjelasan terkait dengan Penyajian dimulai dari pemahanan akan pentingnya konsep biaya, klasifikasi biaya dan penyajian laporan biaya yang baik bagi perusahan. Selanjutnya berturut-turut dijelaskan tentang metode perhitungan harga pokok dengan berbagai kasus, seperti produk hilang di awal dan di akhir serta metode harga pokok lanjutan. Pembahasan terakh…
Pembuatan buku Aplikasi Sistem Pencatatan dan Pembukuan pada Usaha Mikro Kecil dan Menengah di Era Digital dilatarbelakangi program kegiatan pengabdian masyarakat Kampus ITB pada Usaha Mikro Kecil dan Menengah bidang usaha konveksi pada bulan Mei s.d. November 2021. Dari hasil pengabdian masyarakat tersebut ternyata para pelaku usaha konveksi tersebut belum memiliki pencatatan dan pembukuan yan…
Buku ini berisi tentang materi pelajaran akuntansi dasar yang dirancang untuk para mahasiswa, praktisi manajemen, pemilik usaha, pengelola usaha lingkup Pemerintah Desa seperti Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) atau usaha lainnya. Dalam penyusunan buku ini, penulis berasumsi bahwa pembaca belum pernah belajar tentang akuntansi. Tujuan utama dari penulisan buku ini adalah untuk memberikan dasar ba…
Akuntansi merupakan suatu proses atau sebuah kegiatan yang tidak bisa dipisahkan dari kegiatan manusia sehari-harinya, khususnya dalam dunia bisnis. Kata akuntansi diadaptasi dari bahasa Inggris, yaitu accounting, yang artinya menghitung. Sedangkan orang yang melakukan kegiatan akuntansi disebut dengan akuntan. Sebagian orang menganggap ilmu akuntansi merupakan suatu hal yang hanya berkaitan de…
Akuntansi adalah bahasa bisnis yang memberikan informasi mengenai kinerja dan posisi keuangan perusahaan kepada yang berkepentingan terhadap laporan keuangan tersebut. Untuk menghasilkan informasi kinerja dan posisi keuangan untuk tahun yang berakhir (periode akuntansi), maka dibutuhkan sumber daya manusia (SDM) yang tepat dan dapat melaksanakan proses awal sampai pada proses akhir akuntansi be…
Akuntansi manajemen ialah sistem akuntansi yang mempunyai tujuan untuk menampilkan laporan keuangan untuk kepentingan pihak internal organisasi atau perusahaan, seperti manajer produksi, manajer pemasaran, manajer keuangan, dan pihak internal lainnya. Sementara itu, Charles T. Homgren (2006) berpendapat akuntansi manajemen ialah proses identifikasi, pengukuran, akumulasi, analisa, penyiapan, pe…
Di Indonesia, ketentuan dalam menyusun laporan keuangan adalah SAK yang mana di dalamnya memuat PSAK. Laporan keuangan umumnya mencakup income statement, laporan perubahan ekuitas (modal), laporan posisi keuangan atau yang lebih sering disebut neraca serta laporan arus kas. Penyusunan laporan keuangan tersebut dilakukan oleh seseorang yang ahli di bidang akuntansi yang disebut dengan akuntan. …
Buku ini kami terbitkan untuk menambah literatur bidang akuntansi bagi para mahasiswa program Akuntansi jurusan Pendidikan Ekonomi FPIPS khususnya, maupun program akuntansi lainnya atau masyarakat yang berminat mempelajarinya. Adapun pembahasan materinya telah disesuaikan dengan kebutuhan dasar bagi para peminat untuk mempelajari akuntansi.
Definisi akuntansi sering dapat dirumuskan dalam dua sudut pandang, yaitu definisi dari sudut pemakai jasa akuntansi, dan dari sudut proses kegiatan. Informasi yang dihasilkan oleh akuntansi akan digunakan untuk: (1) membuat perencanaan yang efektif, pengawasan dan pengambilan keputusan oleh manajemen, dan (2) sebagai bentuk pertanggungjawaban organisasi kepada para investor, kreditur, badan pe…
Buku ini ditulis dengan tujuan emperkenalkan para siswa pada dimensi-dimensi internasional akuntansi, laporan keuangan, dan kendali keuangan. Dunia di mana para siswa akan mengejar karier profesional mereka adalah sebuah dunia yang didominasi oleh bisnis global dan penanaman modal tanpa batas. Oleh karena kegiatan-kegiatan ini membutuhkan keputusan-keputusan yang didasarkan pada data keuangan, …
Sebagai salah satu disiplin ilmu bidang akuntansi, akuntansi biaya wajib dipahami secara baik oleh para mahasiswa akuntansi, staf pengajar akuntansi, dan pihak internal perusahaan. Sebagai mata kuliah dasar ilmu akuntansi, pemahaman tentang akuntansi biaya merupakan kompetensi utama yang wajib dimiliki oleh mahasiswa akuntansi. Staf pengajar harus memahami secara mendalam tentang hakikat ilmu a…
Berbeda dari buku lainnya, Buku "Akuntansi UMKM Ternyata Mudah Dipahami dan Dipraktikkan" ini membahas akuntansi dari perspektif yang sangat logis sehingga setiap wirausahawan (entrepreneur) dapat mudah memahami akuntansi dengan baik dan benar. Disamping itu, buku ini menyajikan model akuntansi yang dirancang khusus untuk UMKM dengan harapan anda dapat pula secara mudah mempraktikkan akuntansi …