Buku ini mengungkap fakta menakjubkan dari kejadian ilmiah di sekitar kita. Mungkin ada orang yang bertanya " Bagaimana sabun tahu mana bagian yang kotor? Atau bagaimana pemutih bisa membedakan bagian putih dari yang berwarna? Atau Mengapa kita tidak bisa membuat air mendidih lebih panas lagi dengan memperbesar api?" Membaca buku ini sungguh mengasyikkan karena bisa menjawab pertanyaan-pertanya…
Buku ini pada dasarnya diperuntukkan bagi mahasiswa tahun pertama di fakultas MIPA dan Teknik, termasuk mahasiswa pada rumpun ilmu kesehatan yang perlu mempelajari fisika dasar. Buku ini terdiri atas 10 bab yang membahas konsep-konsep mekanika. Karena keluasan cakupannya, buku ini masih bisa digunakan oleh mahasiswa tingkat menengah pada kedua fakultas tersebut. Contohnya adalah pada mata kulia…
Buku ini merupakan buku lanjutan dari buku Fisika Dasar Untuk Sains dan Teknik Jilid 1 kami yang membahas materi tentang mekanika. Buku ini juga diperuntukkan bagi mahasiswa tahun pertama di fakultas MIPA dan Teknik, termasuk mahasiswa pada rumpun ilmu kesehatan yang perlu mempelajari fisika dasar. Buku ini terdiri atas 4 bab yang isinya membahas konsep-konsep dasar mekanika fluida dan termodin…
Buku ini disusun untuk memenuhi kebutuhan materi pembelajaran Fisika Dasar di perguruan tinggi pada fakultas-fakultas eksakta dan teknik. Isinya mencakup materi tentang listrik-magnet, optika, dan fisika modern. Penjelasannya dibagi dalam 14 bab sehingga dapat disesuaikan dengan jumlah tatap muka 14 minggu per semester. Materi buku ini disajikan dengan lugas dan sederhana. Materinya juga memuat…