Buku Perpajakan Indonesia Buku 2 Edisi 12 telah dilakukan pembaruan atau penyempurnaan materi untuk setiap bab, terutama dengan memperbarui peraturan perundangan perpajakan dengan peraturan terbaru. Seringnya dilakukan penyesuaian dengan ketentuan perpajakan yang baru, diharapkan buku Perpajakan Indonesia Buku 2 Edisi 12 ini dapat menjadi sumber pembelajaran dan informasi terkini bagi pelaku bi…
Masih banyak wajib pajak yang merasa bingung, mengalami kesulitan atau bahkan panic jika harus berurusan dengan pajak. Salah satu penyebabnya adalah kurangnya pemahaman atas seluk beluk atau detail prosedur pembayaran, pelaporan atau pembayaran pajak. Di samping itu, peraturan pajak sendiri amat dinamis, dalam artian sering diperbarui. Situasi serupa juga dialami para mahasiswa yang bekajar per…
Perpajakan Indonesia 1 Edisi 10, merupakan pembaruan dari edisi sebelumnya dengan penghapusan bab yang tidak berlaku, penambahan bab baru, dan penyempurnaan materi pada setiap bab seiring perubahan aturan pelaksanaan.