Berbeda dengan buku-buku tentang perkembangan pemikiran ekonomi yang lain, yang hanya terbatas hingga pemikiran Keynes, buku ini memunculkan berbagai pemikiran ekonomi baru yang muncul sejak tahun 1970. Pemikiran-pemikiran tersebut antara lain aliran Monetaris, aliran Supply Siders, dan aliran Rational Expectations (Ratex). Secara umum, buku ini membahas perkembangan pemikiran ekonomi secara…
Secara umum, buku ini membahas perkembangan pemikiran ekonomi secara mendasar dan komprehensif. Pembahasan dimulai dengan pemikiran ekonomi praklasik. dilanjutkan dengan teori klasik Adam Smith dan tokoh-tokoh klasik lainnya. Kemudian, dibahas juga tentang sosialisme , mazhab Neoklasik, aliran sejarah (historis), aliran internasional, pemikiran-pemikiran Keynes, Neo-Keynes, dan Pasca Keynes. Se…