buku ini menganalisis teori dasar teknik tenaga listrik dengan penerapannya serta memberi pengertian yang mendasar, agar dapat lebih memahami dan mengimplementasikan teori dasar teknik tenaga listrik, menyinergikan antara teori yang ada dan /atau dalam praktik, dengan pendekatan yang praktis dan kontekstual, serta sistem perlindungan berbasis kinerja jaringan listrik adalah salah satu penunjang…
“Substansi buku ini hanya menarasikan dan mengkaji berbagai persoalan dalam operasi sistem dan pemeliharaan jaringan distribusi tenaga listrik dari sisi atau optik teori dasar listrik, akan menyinergikan antara teori yang ada dan atau dalam praktik lapangan (uji kasus). Dengan pendekatan yang praktis dan kontekstual dengan kondisi lapangan. Disamping itu, buku ini dimaksudkan sebagai buku re…