Buku ini membahas teknik-teknik pengolahan citra digital untuk citra hasil penginderaan jauh. Bagian awal memberikan pengenalan tentang konsep remote sensing, gelombang elektromagnetik, jenis-jenis sensor, dan resolusi citra. Teknik pengolahan yang dibahas mencakup analisis statistik seperti histogram, pusat data, sebaran data, dan covarian; koreksi radiometrik; koreksi geometrik; penajaman cit…
“Buku ini membahas tentang tentang dasar – dasar pemograman, visualisasi, animasi dan aplikasi dengan menggunakan perangkat lunak Matlab. Pada saat ini komputer digital dan matematika telah mengubah cara menghitung dan menyelesaikan masalah dengan lebih cepat dan lebih efisen. Namun demikian peran manusia sebagai perumus kreatif harus dilakukan untuk membuat masalah menjadi sederhana dan be…
Buku ini terdiri dari dua belas Bab yang berisi contoh-contoh penggunaan Bahasa Pemrograman Python dalam berbagai metode. Bab pertama sampai ketiga akan menjelaskan terkait proses instalasi Python, termasuk didalamnya terdapat tools yang digunakan pada proses instalasi. Kemudian pada bab berikutnya akan dijelaskan contoh-contoh implementasi pemrograman Python dalam berbagai metode machine learn…
Buku ini membahas tentang penggunaan perangkat lunak Matlab untuk membantu penyelesaian – penyelesaian perhitungan metoda numerik. Pada saat ini komputer digital dan metoda numerik telah mengubah cara menghitung dan menyelesaikan masalah dengan lebih cepat dan lebih efisen. Namun demikian peran manusia sebagai perumus kreatif harus dilakukan untuk membuat masalah menjadi sederhana dan bermanf…
Buku Praktikum Akuntansi Keuangan Lanjutan ini menggunakan buku acuan Advance Accounting Edisi 11 oleh Floyd A. Beams et al. sebagai acuan untuk mempermudah menjawab Sesi 1 sampai dengan Sesi 13. buku Advance Accounting oleh Baker et al. (2016) sebagai acuan untuk menjawab Sesi 14 sampai dengan Sesi 16. Daftar Isi Sesi 01 Kombinasi Bisnis Sesi 02 Investasi Saham-Akuntansi dan Pelaporan Inv…
Buku Praktikum ini terdiri dari dua bagian, yakni bagian pertama yang berisi informasi umum mengenai sistem perkuliahan, serta siklus penjualan, siklus pendapatan , siklus pembelian, siklus penggajian, siklus aset tetap, dan siklus konversi dari perusahaan Jimm and Klin. Sedangkan bagian kedua merupakan kertas kerja yang berisi semua lembar jawaban yang dibutuhkan untuk mengerjakan kasus-kasus …
akuntansi manajemen akuntansi manajerial edisi 2 Penulis Abdul Halim, Bambang Supomo & Muhammad Syam Kusfi penerbit BPFE
Penulis : Catur Sasongko, Agustin Setyaningrum, Annisa Febriana, Ayu Nadia Hanum, Aisyah Dian Pratiwi & Vivi Zuryati Tahun : 2015 Jumlah Halaman : 304 Dimensi : 19 cm x 26 cm x 0 cm Berat : 1 Kg
Kewajiban PPh Badan merupakan salah satu kewajiban Wajib Pajak Badan yang dilakukan setiap tahun buku atau satu tahun sekali dengan mekanisme pelaporan SPT tahunan PPh Badan. Buku ini membantu Anda memahami prakti k akuntansi perpajakan, PPh badan, manajemen pajak, dan pemeriksaan pajak. Isi buku ini: (1) Pendahuluan; (2) Pembukuan; (3) Laporan Keuangan; (4) Jurnal Entri Perpajakan; (5) Peng…
Dalam praktikum ini mahasiswa diharapkan dapat memecahkan permasalahan terkait dengan perusahan Jimm and Klin dan beberapa siklus yang ada dalam suatu siklus industri, baik secara batch maupun real-time. Mahasiswa dapat menggunakan perangkat lunak Sybase Power Designer versi 15 dan untuk pembuatan bagan alir (flowchart) dapat menggunakan Microsoft Visio 2013. Praktikum ini terdiri dari dua b…
Buku ini membahas tentang : Persamaan dasar dan pencatatan akuntasi perusahaan, Pencatatan transaksi keuangan dan laporan keuangan, Jurnal dan posting, Penyusunan laporan keuangan untuk perusahaan jasa, Pencatatan transaksi perusahaan dagang (jurnal umum)
Buku ini membahas tentang : Persamaan dasar dan pencatatan akuntasi perusahaan, Pencatatan transaksi keuangan dan laporan keuangan, Jurnal dan posting, Penyusunan laporan keuangan untuk perusahaan jasa, Pencatatan transaksi perusahaan dagang (jurnal umum).
Buku ini akan memberikan gambaran dengan jelas dan lengkap cara atau teknik pembuatan aplikasi menggunakan Microsoft Visual Basic yang dipadukan dengan Microsoft Access, Microsoft SQL dan Crystal Report. Di sini Anda akan diberikan contoh langkah demi langkah. sehingga akhirnya Anda akan mampu membangun aplikasi Akuntansi yang cukup handal dan bisa digunakan untuk Idam Cubriadi keperluan kantor…
Informasi akuntansi untuk pengambilan keputusan manajemen dikemas dalam suatu disiplin ilmu disebut Akuntansi Manajemen, artinya informasi akuntansi yang digunakan untuk pengambilan keputusan khusus dan keputusan rutin bagi para manajer. Informasi itu mengandung tiga dimensi yaitu sebagai pemecah masalah, pengarah perhatian para manajer dan laporan kinerja dalam bentuk angka-angka keuangan. Ak…
Akuntansi merupakan kegiatan mencatat, menggolongkan, dan melaporkan transaksi keuangan dengan tujuan memberikan informasi keuangan kepada pihak-pihak yang berkepentingan. Sementara itu, akuntansi biaya merupakan kegiatan produksi entitas hingga penjualan produk atau penyerahan jasa. Informasi mengenai biaya dapat digunakan untuk berbagai kepentingan atau tujuan. Dengan demikian, diperlukan pen…
Buku ini terdiri dari 10 (sepuluh) bab. Berikut isi masing masing setiap bab. Bab 1 isinya tentang ruang lingkup dan manfaat studi kelayakan bisnis. Di bab ini juga dijelaskan arti studi kelayakan bisnis, pihak mana saja yang memerlukan studi kelayakan bisnis. Bab 2 tentang aspek aspek kelayakan bisnis yaitu aspek pasar, aspek teknis, aspek manajemen dan hukum, aspek sosekbud, aspek lingkungan …
Seperti halnya Buku Seri 1 dan 2, Buku Riset Pemasaran dan Konsumen Seri 3 juga terdiri dari dua bagian. Bagian pertama membahas beberapa metode statistik untuk mengolah, menyajikan, dan menganalisis data. Metode statistik yang dibahas adalah ANOVA (Analysis of Variance), ANCOVA (Analysis of Covariance), Regression (Regresi), dan SEM (Structural Equation Modelling). Bagian kedua mendiskusikan b…
Buku ini dapat digunakan sebagai buku teks untuk memberikan pemahaman yang jelas mengenai prinsip-prinsip melakukan riset bisnis dan konsumen. Buku ini juga memberikan panduan praktis bagaimana melakukan tahap-tahap riset bisnis dan konsumen. Buku ini juga memberikan pedoman bagaimana menulis tinjauan kritis sebuah tesis dan disertasi, serta menulis ringkasan dari tesis dan disertasi tersebut.
Buku ini dapat digunakan sebagai salah satu buku teks utama mata kuliah Manajemen Pemasaran atau Strategi Pemasaran di Program Studi Manajemen atau Program Studi Administrasi Bisnis baik jenjang sarjana maupun master. Buku ini dapat digunakan untuk memberikan wawasan teoritis dan praktis bagi para praktisi pemasaran yang bekerja di perusahaan besar, menengah atau kecil.
Manajemen sebagai ilmu disusun melalui proses pengkajian yang panjang oleh ilmuwan dan praktisi bidang menajemen dengan pendekatan ilmiah dan praktis, yaitu sebagai seni mengelola sumberdaya yang dimiliki untuk mencapai tujuan yang ingin diraih. Proses manajemen secara umum terdiri atas lima tahapan yaitu perencanaan, pengorganisasian, pengelolaan, pengendalian serta kepemimpinan organisasi sec…
Gladys, anak orang kaya, yang bergaya hidup hedonis tiba-tiba saja jatuh cinta pada Sandi, pria yang tak jelas asal-usulnya. Cinta itu membutakan dirinya, membuatnya memilih meninggalkan keluarga demi hidup bersama lelaki itu. Namun, bukannya membaik, hidupnya malah porak-poranda. Ia dicoret dari daftar keluarga, dan yang lebih miris, lelaki itu meninggalkannya setelah menguras tabungannya dan …
Kamu adalah jawaban bagi semua pertanyaan. Alasan di semua hal terbaik dalam hidup. Harapan bagi mimpi-mimpiku. Kekuatan saat aku sendiri meragukan kemampuanku.... Jadi salahkah jika aku tak ingin siapa pun memilikimu? Atau, haruskah aku mencintaimu untuk membuktikan keegoisanku? Jadi salahkah jika aku tak ingin siapa pun memilikimu? Atau, haruskah aku mencintaimu untuk membuktikan keego…
Nama aslinya adalah Tina. Ia dijuluki Kleting Kuning, karena ia selalu melakukan pekerjaan kotor di rumah. Ia lebih memilih menambal kompor, mengganti atap, mengemudikan truk tua dan memperbaikinya, seperti halnya Kleting Kuning, tokoh cerita rakyat Jawa kuno yang menghabiskan hidupnya di dapur karena dibenci ibu tirinya. Tina lebih menyukai celana jinsnya yang tua dan compang-camping serta kem…
Tak pernah aku bermimpi akan bertemu denganmu, dengan cara seperti ini. Bagiku, dirimu bukanlah sosok yang kuharapkan untuk datang. Menghampiri, lalu menawariku sejuta harapan, mengajakku tidak bosan tertawa, dan setia menjadi sandaran sedu sedan tangisku . Tetapi , di ujung sana,sosok yang sempurna menungguku dengan sabar. Menantiku merengkuhnya dengan beribu Rasa rindu, memohonku dengan tu…
Buku ini merupakan respons terhadap kompleksitas dunia data scientist yang semakin dihujani dengan berbagai istilah yang semakin membingungkan. Terutama di bidang Business Intelligence, kekurangan ahli yang menulis buku Business Intelligence dalam bahasa Indonesia menjadi motivasi utama bagi DR Harry Patria, DR Christy Dwita Mariana, dan Bedy Kharisma sebagai pakar dari kalangan akademisi sekal…
Buku ini dimaksudkan untuk memenuhi literatur mengenai perpajakan berisi teori dan beberapa kasus soal serta latihan soal dibahas pada setiap bab-nya. Beberapa pembahasan dalam ilmu Perpajakan yaitu pada bab 1 berisi Pengertian Pengertian Pajak, fungsi pajak, Jenis pajak, Tata cara pemungutan pajak, Hambatan Pemungutan Pajak, Tarif pajak. Pada Bab 2 Pengertian-pengertian dalam Ketentuan Umum, S…
Buku Komunikasi Bisnis ini berisi materi-materi pembelajaran teori dan praktek Komunikasi Bisnis. Pembahasan berkaitan dengan teori Komunikasi antarpribadi, komunikasi dalam orgaisasi, komunikasi lintas budaya, proses penulisan pesan-pesan bisnis, surat-menyurat, penulisan tentang laporan, penulisan tentang pekerjaan, wawacara kerja, presentasi bisnis sampai kepada komunikasi melalui teknologi…
Marketplace specialist. Mendengar dan membaca kalimat tersebut terdengar masih cukup asing di telinga kita. Terminologi apakah itu marketplace specialist? Bagaimana seseorang bisa dikatakan sebagai seorang marketplace specialist? Apa saja pengetahuan yang harus dimiliki seseorang untuk layak disebut sebagai seorang marketplace specialist? Apakah ada kriteria tertentu yang membuat orang layak di…
Buku Advanced Translation merupakan sebuah karya yang dipersembahkan untuk menambah khazanah wawasan tentang penerjemahan. Buku ini berisikan tentang teori-teori dasar penerjemahan yang dilengkapi dengan latihan-latihan sebagai upaya untuk me-review kembali materi yang telah dipelajari. Penerjemahan yang merupakan metode tertua dalam pembelajaran dinilai sangat relevan digunakan untuk memaha…