PTK merupakan sebuah penelitian yang sudah umum dilakukan oleh guru. Penelitian ini lebih menekankan pada peningkatan kualitas pembelajaran yang diukur salah satunya dari hasil belajar siswa. PTK adalah upaya memperbaiki praktik pembelajaran menjadi lebih efektif. Sedangkan R&D memiliki tiga pengertian diantaranya; Pendekatan penelitian dan pengembangan merupakan suatu proses yang digunakan un…
Jual beli merupakan suatu persetujuan antara penjual dan pembeli sesuai harga yang disepakati. Jual beli juga bukan Cuma masalah hitung-menghitung angka, tetapi juga menyangkut masalah sifat, sikap, dan karakter penjual maupun pembeli. Buku ini mengupas tuntas masalah-masalah seperti: karakter bagaimana yang harus dimiliki penjual, bagaimana penjual harus bersikap terhadap pembeli yang berbeda-…
Hadirnya buku “MANAJEMEN STRATEGIS (Panduan Menghadapi Disrupsi & Kompetisi Kontemporer)” ini semakin memperkaya literatur di bidang manajemen strategis di tanah air. Bagi sebagian akademisi, tema “Manajemen Strategis” bukanlah tema yang mudah. Selain membutuhkan keluasan pengetahuan secara teoritis, juga menuntut pemahaman empiris yang holistik dan komprehensif tentang dunia bisnis. …
Manajemen stratejik harus bermuara sebagai Pengambil Keputusan Stratejik yang diikuti Perencanaan - Implementasi - Pengawasan Stratejik, supaya organisasi baik bisnis maupun publik mempunyai keunggulan paripurna, memenangkan persaingan, khususnya dalam Asean Free Trade, apalagi perdagangan bebas global. Visi dan Misi Presiden RI akan menghadapi tantangan berat dari perdagangan bebas, bila vi…
Tidak dapat dipungkiri bahwa peranan Sumber Daya Manusia (SDM) saat ini telah terbukti sangat vital dalam pertumbuhan organisasi. Sejak awal abad ke-20, SDM telah diposisikan menjadi yang terutama, bahkan sudah ditetapkan sebagai “human capital” dimana manusia dipandang sebagai faktor yang dapat menghasilkan modal. Artinya, SDM yang berkualitas dapat menyusun business plan dengan baik sehin…
Buku Manajemen Inovasi dan Kreativitas ini memuat konsep inovasi dan kreativitas, riset inovasi, inovasi masa kini, inovasi produk, design thinking, inovasi sosial, membangun mental yang inovatif dan lain sebagainya. Dalam penyusunan buku ini, penyusun berusaha agar dapat digunakan untuk mengembangkan keterampilan dalam memberikan ide dan inovasi bagi mahasiswa, bila nantinya mereka terjun ke d…
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), statistik adalah angka-angka atau catatan yang dikumpulkan, dikelompokkan, dan ditabulasi sehingga didapatkan informasi berkaitan dengan masalah tertentu. Sedangkan statistik inferensial adalah metode yang menggunakan rumus statistik dan hasil perhitungannya dijadikan sebagai pedoman dalam membuat kesimpulan secara umum atau mengeneralisasikannya. St…
Pengetahuan tentang Pemeriksaan Pajak sangat penting untuk diketahui dan dipahami oleh Wajib Pajak, karena Pemeriksaan adalah serangkaian kegiatan menghimpun dan mengolah data, keterangan, dan/atau bukti yang dilaksanakan secara objektif dan profesional berdasarkan suatu standar pemeriksaan untuk menguji kepatuhan pemenuhan kewajiban perpajakan dan/atau untuk tujuan lain dalam rangka melaksanak…
Saat ini sumber daya manusia merupakan hal yang paling penting untuk penunjang bergeraknya perusahaan/organisasi. Tanpa memiliki sumber daya manusia yang baik, perusahaan atau organisasi tidak dapat mencapai tujuan dari perusahaan tersebut. SDM sebagai titik sentral untuk mencapai keunggulan bersaing yang telah mengarah kepada munculnya bidang manajemen sumber daya manusia strategik. Sumbe…
Ditengah era globalisasi yang semakin meluas saat ini maka perencanaan sumber daya manusia menjadi bagian yang tidak terpisahkan dari upaya organisasi atau perusahaan untuk mampu bertahan ditengah perubahan lingkungan yang semakin cepat dan persaingan yang semakin tajam. Sumber daya manusia yang dikelola dengan baik melalui penerapan fungsi-fungsi utama dalam manajemen sumber daya manusia akan …
Manajemen sesungguhnya ada dalam setiap proses produksi, baik di organisasi publik maupun organisasi privat bisnis, dan organisasi nonprofit atau organisasi sosial. Tidak diragukan lagi bahwa semua organisasi memerlukan manajemen, termasuk organisasi pemerintah atau juga disebut organisasi publik. Karenanya, manajemen terhadap sektor publik penting untuk dipelajari. Terdapat tiga alasan pokok …
Konsep Tindak Tutur Komunikasi terkait dengan Hakikat Bahasa, Paradigma Teoretis, dan Segi-segi Praksis Memahami Etos Wacana Kontemporer patut dipahami. Masih banyak di antara kita yang kebingungan memahami hakikat bahasa terkait dengan kemunculan pelbagai bentuk wacana komunikasi dewasa ini. Implikasinya, pengkajian wacana, misalnya, masih berputar-putar di sekitar teori dan metode yang itu-it…
Dalam buku ini kami menguraikan beberapa materi terkait dengan Etika Bisnis dan Tanggung Jawab Sosial, yang membahas bagaimana etika ketika menjalankan bisnis, teori-teori etika bisnis, manfaat etika bisnis, bagaimana membuat keputusan yang etis, menjadi pemimpin yang etis, bagaimana menjalankan etika bisnis di lingkungan yang semakin terdisrupsi. Etika bisnis adalah segala sesuatu te…
Buku Laporan Keuangan dan Perpajakan Perusahaan ini menuliskan bagaimana cara memahami pengertian tentang membuat laporan keuangan dari mulai membuat jurnal, membuat laporan laba rugi, laporan perubahan modal dan neraca, hingga catatan atas laporan keuangan dan juga perhitungan perpajakan dalam suatu perusahaan atau organisasi lainnya. Buku ini disusun untuk membantu para mahasiswa akuntansi, p…
Buku Principles of Economics karya Profesor N. Gregory Mankiw adalah salah satu buku yang paling banyak dipakai untuk mata kuliah Pengantar Ekonomi Mikro dan Pengantar Ekonomi Makro. Cara penyampaian yang populer disertai contoh-contoh nyata dari berbagai aplikasi dan kebijakan ekonomi membantu para pembaca untuk mendapatkan perspektif baru dan wawasan yang lebih luas, di samping membuat pelaja…
Arduino adalah suatu perangkat prototipe elektronik berbasis mikrokontroler yang fleksibel dan open-source. perangkat keras dan perangkat lunaknya mudah digunakan. Perangkat ini ditujukan bagi siapapun yang tertarik/memanfaatkan mikrokontroler secara praktis dan mudah. Buku ini ditujukan bagi pemula. desainer. para hobi yang tertarik dengan mikrokontroler. serta mahasiswa yang sedang belajar mi…
Saat ini berbagai peralatan elektronika dapat kita temukan di mana-mana. Di dalam peralatan elektronika terdapat PCB (Printed Circuit Board) yang merupakan tempat untuk meletakkan komponen-komponen misalnya: resistor, kapasitor, transistor, diode, IC (Integrated Circuit) digital maupun IC analog yang membentuk suatu rangkaian untuk fungsi tertentu. Untuk membuat suatu rangkaian elektronik, baik…
Kinerja dalam organisasi merupakan jawaban dari berhasil atau tidaknya tujuan organisasi yang telah ditetapkan. Penilaian kinerja pada dasarnya merupakan faktor kunci guna mengembangkan suatu organisasi secara efektif dan efisien, karena adanya kebijakan atau program yang lebih baik atas sumber daya manusia yang ada dalam organisasi. Sebagai prinsip dasar dalam manajemen kinerja adalah mengharg…
In celebration of Fo Guang Shan's 50th anniversary, Humanistic Buddhism: Holding True to the Original Intents of Buddha is the latest book by Venerable Master Hsing Yun and translated by Venerable Miao Guang. Printed in full-color and complete with appendices and an index, these 400 pages offer an understanding of the philosophy behind Humanistic Buddhism. Through the comprehensive examination …
A daybook of readings from the Chinese and Buddhist tradition in English and Chinese side-by-side "synopsis" may belong to another edition of this title.
Synopsis: Blogs or weblogs are rampantly used today. Aside from being 'online diaries', blogs can also be used as a medium for doing business. In addition to cheap, online business on the Internet can reach much broader target consumers than the conventional business. The book E-Business: Building Business Blog on the Internet explains the practical way of building easy and cheap business blog.…
Sebagai kumpulan dari lima ceramah Sayalay Susīlā, buku ini memuat banyak cara yang diberikan untuk mencapai kebahagiaan, sesuai dengan judulnya. Pada bab pertama, Sayalay membabarkan tentang kunci untuk menuju kebahagiaan. Cara yang pertama adalah dengan cara kemurahan hati (dāna) yang dengan mempraktikkannya kita akan mendapatkan 2 jenis kebahagiaan. Selain itu, kunci yang kedua adalah den…
Taranatha, atau Kunga Nyingpo (1575-1635), adalah salah satu cendekiawan terbesar yang pernah dilahirkan oleh Tibet. Terlahir dalam keluarga penerjemah terkenal, Dorje Drak, pada umur 4 tahun ia dikenali sebagai reinkarnasi dari Kunga Drolchok (guru besar pemegang silsilah dari tradisi Buddhis Jonangpa, Shangpa, dan Sakyapa di Tibet). Meski lahir sebagai orang Tibet, ia mengadopsi nama ‘Taran…
Definisi akuntansi sering dapat dirumuskan dalam dua sudut pandang, yaitu definisi dari sudut pemakai jasa akuntansi, dan dari sudut proses kegiatan. Informasi yang dihasilkan oleh akuntansi akan digunakan untuk: (1) membuat perencanaan yang efektif, pengawasan dan pengambilan keputusan oleh manajemen, dan (2) sebagai bentuk pertanggungjawaban organisasi kepada para investor, kreditur, badan pe…